Melalui #UMKMSiapBeraksi, Astra Dorong UMKM Banyuwangi Terus Berinovasi

by -173 Views

Petani Binaan Astra melalui Yayasan Dharma Bhakti Astra (YDBA), Sumartini (kiri) bersama Ketua Pengurus YDBA Rahmat Samulo (kedua kanan), Sekretaris Kementerian Koperasi dan UKM RI Arif Rahman Hakim (kanan) dan Koordinator Lembaga Pengembangan Bisnis (LPB) Astra di Banyuwangi Azzuhri Tri Ahara (kedua kiri) saat menunjukkan buah naga yang dikeringkan sebagai bahan baku pembuatan produk olahan buah naga, berupa sale buah naga di Banyuwangi. Foto/Neracabisnis.com/Ist

Petani Binaan Astra melalui Yayasan Dharma Bhakti Astra (YDBA), Nanang Prasetyo (kanan) saat menunjukkan hasil budidaya buah naga yang dilakukannya bersama Kelompok Tani Buah Naga Tunas Sejahtera kepada Ketua Pengurus YDBA Rahmat Samulo (kedua kiri), Sekretaris Kementerian Koperasi dan UKM RI Arif Rahman Hakim (kiri) dan Kepala Dinas Koperasi, Usaha Mikro dan Perdagangan Kab. Tegal Nanin Oktaviantie (kedua kanan) di Banyuwangi. Foto/Neracabisnis com/Ist

Untuk mendorong semangat UMKM agar terus berkolaborasi dan berkontribusi untuk negeri,Astra melalui YDBA menyelenggarakan program #UMKMSiapBeraksi yang dikemas dengan menghadirkan stakeholders ke UMKM untuk memperkenalkan dan menunjukkan UMKM binaan Astra melalui YDBA yang memiliki nilai tambah dalam menjalankan bisnisnya, khususnya inovasi yang dilakukan UMKM. Neracabisnis.com/Helmi MZ

About Author: Helmi Hendiarto

Gravatar Image
Helmi Hendiarto MZ, adalah jurnalis yang memiliki pengalaman panjang baik di media cetak hingga kini menekuni dunia media online.